Polres Garut Lakukan Pengamanan Cap Go Meh

Avatar photo

- Jurnalis

Minggu, 23 Februari 2025 - 10:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Garut,Nusaharianmedia.com – Polres Garut telah mengambil langkah-langkah proaktif untuk memastikan keamanan dan kelancaran perayaan Cap Go Meh 2025. Minggu (23/02/2025).

Pengamanan akan di fokuskan pada titik-titik rawan kemacetan, seperti Jalan A. Yani. Jalan Ciledug, pusat pertokoan dan perbelanjaan.

Selain itu, personel kesehatan dari Sidokkes akan disiagakan untuk mengantisipasi kebutuhan medis selama perayaan.

Perayaan Cap Go Meh tahun ini akan dimeriahkan dengan berbagai pertunjukan budaya, seperti kesenian Liong, Barongsai, dan Toa Pek Kong yang akan berkeliling di sepanjang jalan wilayah perkotaan.

Panitia acara juga berencana jalan dari depan Klenteng hingga pintu masuk Garut Plaza dengan lampion-lampion, menambah semarak suasana perayaan.

Kapolres Garut AKBP Mochamad Fajar Gemilang, S.I.K., M.H., M.I.K., melalui Kabag Ops Kompol Maolana menekankan pentingnya koordinasi antara semua pihak terkait untuk memastikan perayaan berjalan aman dan tertib.

Masyarakat di himbau untuk mematuhi arahan petugas dan berpartisipasi aktif dalam menjaga ketertiban selama rangkaian acara Cap Go Meh 2025. (AGS)

Baca Juga :  Menyesap Hangatnya Kopi Pegunungan Garut, Revi Zaelani : "Setiap Tegukan Punya Cerita"

Berita Terkait

Ketenangan Jiwa yang Terusik : Antara Kebebasan dan Kendali
Pemdes Sarimukti Bersama Kemensos Bantu Tiara, Anak Usia 11 Tahun dengan Kelainan Kaki
Aliansi Umat Islam Garut Gelar Audensi Panas dengan DPRD dan Pemkab
Kapolres Garut Beserta Pengurus Bhayangkara Cabang Garut Bagikan Santunan Kepada Anak- Tunanetra
Tunjukan Rasa Kepedulian, Sidokkes Polres Garut Salurkan Sembako
Wakil Ketua DPRD Garut, Ayi Suryana, SE : Kami Terima Audensi dari FORWARG, Bahas Kerjasama Publikasi dan Transparansi Anggaran
Mekargalih Giatkan “Jum’at Bersih” Warga dan Pemdes Bersinergi Jaga Lingkungan
Perkuat Solidaritas, Kapolres Garut Bersama Unsur Forkopimda Laksanakan Tarawih Keliling
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 19:21 WIB

Ketenangan Jiwa yang Terusik : Antara Kebebasan dan Kendali

Jumat, 14 Maret 2025 - 18:09 WIB

Pemdes Sarimukti Bersama Kemensos Bantu Tiara, Anak Usia 11 Tahun dengan Kelainan Kaki

Jumat, 14 Maret 2025 - 17:25 WIB

Aliansi Umat Islam Garut Gelar Audensi Panas dengan DPRD dan Pemkab

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:07 WIB

Kapolres Garut Beserta Pengurus Bhayangkara Cabang Garut Bagikan Santunan Kepada Anak- Tunanetra

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:57 WIB

Tunjukan Rasa Kepedulian, Sidokkes Polres Garut Salurkan Sembako

Berita Terbaru