Asep Rahmat Tekankan Percepatan Pembangunan Sekolah dan Layanan Kesehatan dalam Misrembang RKPD 2026

Avatar photo

- Jurnalis

Senin, 3 Maret 2025 - 14:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Garut,Nusaharianmedia.com – Ketua Fraksi Komisi 4 DPRD Kabupaten Garut, Asep Rahmat, S.Pd., menyoroti dua isu krusial dalam Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrembang) untuk penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) tahun 2026. Dalam kesempatan tersebut, ia menekankan perlunya percepatan pembangunan sekolah-sekolah yang mengalami kerusakan agar tidak mengganggu proses belajar mengajar. Senin,(03/03/2025).

Saat diwawancarai awak media di Kantor Kecamatan Malangbong, Asep Rahmat juga menegaskan pentingnya peningkatan layanan kesehatan masyarakat. Ia berharap akses kesehatan yang lebih merata dapat segera terwujud guna meningkatkan kesejahteraan warga Garut.

Menurutnya, infrastruktur pendidikan dan kesehatan merupakan dua sektor yang harus menjadi prioritas, karena berperan penting dalam meningkatkan kualitas hidup masyarakat dan menciptakan generasi penerus yang lebih baik.

Asep Rahmat berharap, melalui Musrembang ini, aspirasi masyarakat dapat terakomodasi dengan baik dalam perencanaan pembangunan daerah tahun 2026, demi kemajuan Kabupaten Garut. (Red)

Baca Juga :  Destinasi Wisata Pangalengan Jadi Pilihan Utama Pengunjung di Malam Tahun Baru 2025

Berita Terkait

Kapolres Garut Pantau Langsung Situ Bagendit, Pastikan Keamanan dan Kenyamanan Wisatawan
Respons Cepat PDI Perjuangan Garut, Ketua DPC Kunjungi Warga Terdampak Pergeseran Tanah
Sambut Tahun Baru 2026, DPC PDI Perjuangan Garut Tegaskan Komitmen Perjuangan untuk Indonesia Berdaulat
Pemerintah Desa Karangpawitan Salurkan BLT Kesra kepada 144 KPM, Dorong Pemanfaatan Bijak dan Berkelanjutan
Arus Lalu Lintas PIA Bungbulang Terpantau Aman dan Lancar
Milad ke-9 Ponpes Ariful Huda, Subuh Akbar Garut Apresiasi Kiprah Pendidikan dan Dakwah
Komitmen Tanpa Potongan, Pemdes Pasirkiamis Salurkan BLT Kesra kepada 244 KPM
Satukan Kader Lintas Dapil, PPP Garut Gelar Madrasah Kader Partai di Graha Bela Negara
Berita ini 15 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 1 Januari 2026 - 18:02 WIB

Kapolres Garut Pantau Langsung Situ Bagendit, Pastikan Keamanan dan Kenyamanan Wisatawan

Rabu, 31 Desember 2025 - 18:59 WIB

Respons Cepat PDI Perjuangan Garut, Ketua DPC Kunjungi Warga Terdampak Pergeseran Tanah

Rabu, 31 Desember 2025 - 18:52 WIB

Sambut Tahun Baru 2026, DPC PDI Perjuangan Garut Tegaskan Komitmen Perjuangan untuk Indonesia Berdaulat

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:47 WIB

Pemerintah Desa Karangpawitan Salurkan BLT Kesra kepada 144 KPM, Dorong Pemanfaatan Bijak dan Berkelanjutan

Rabu, 31 Desember 2025 - 14:53 WIB

Arus Lalu Lintas PIA Bungbulang Terpantau Aman dan Lancar

Berita Terbaru