Hari Kedua OPS Keselamatan Lodaya 2025, Polres Garut Laksanakan Ramp Check Kendaraan dan Dikmas TK Aisyiyah

Avatar photo

- Jurnalis

Selasa, 11 Februari 2025 - 17:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Garut,Nusaharianmedia.com – Dalam rangka Ops Keselamatan Lodaya 2025 Polres Garut memastikan keselamatan dan kelayakan kendaraan angkutan umum di Terminal Guntur, Selasa (11/02/2025).

Kasat Lantas IPTU Aang Andi Suhandi, S.A.P., mengatakan kegiatan ini bertujuan untuk memeriksa kelayakan kendaraan angkutan umum yang beroperasi di wilayah hukum Polres Garut.

Uji kelayakan meliputi pemeriksaan administrasi kendaraan serta kelayakan fisik kendaraan, seperti rem, lampu, ban, serta kondisi mesin guna memastikan kendaraan memenuhi standar keselamatan yang ditetapkan.

Lanjut Aang, selain itu Polres Garut juga melaksanakan kegiatan pendidikan masyarakat (Dikmas) kepada TK Aisyiyah yang berlangsung di Mako Polres Garut.

Kegiatan Dikmas ini bertujuan untuk menanamkan kedisiplinan dan kecintaan kepada kepolisian serta memperkenalkan fasilitas-fasilitas ataupun kendaraan dinas yang dimiliki kepolisian.

“Hari kedua Ops Keselamatan Lodaya Alhamdulillah kami selalu berusaha untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada para penumpang dalam menggunakan angkutan umum dengan memastikan kendaraan dalam kondisi baik dan layak jalan melalui kegiatan Ramp check serta memberikan edukatif dan meningkatkan kedekatan antara polisi dan masyarakat sejak usia dini.” Ujar Aang. (Panji)

Baca Juga :  Respon Aduan Masyarakat, Polres Garut Razia Pengedaran Miras

Berita Terkait

Polres Garut Bersama Bhayangkari Bagikan Takjil Gratis Kepada Para Pengendara
Polsek Wanaraja Polres Garut Tinjau Lokasi Longsor di Desa Cinunuk
Sat Narkoba Gencar Razia Miras Selama Bulan Suci Ramadhan
Ketenangan Jiwa yang Terusik : Antara Kebebasan dan Kendali
Pemdes Sarimukti Bersama Kemensos Bantu Tiara, Anak Usia 11 Tahun dengan Kelainan Kaki
Aliansi Umat Islam Garut Gelar Audensi Panas dengan DPRD dan Pemkab
Kapolres Garut Beserta Pengurus Bhayangkara Cabang Garut Bagikan Santunan Kepada Anak- Tunanetra
Tunjukan Rasa Kepedulian, Sidokkes Polres Garut Salurkan Sembako
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 15 Maret 2025 - 06:48 WIB

Polres Garut Bersama Bhayangkari Bagikan Takjil Gratis Kepada Para Pengendara

Sabtu, 15 Maret 2025 - 06:34 WIB

Polsek Wanaraja Polres Garut Tinjau Lokasi Longsor di Desa Cinunuk

Sabtu, 15 Maret 2025 - 06:16 WIB

Sat Narkoba Gencar Razia Miras Selama Bulan Suci Ramadhan

Jumat, 14 Maret 2025 - 19:21 WIB

Ketenangan Jiwa yang Terusik : Antara Kebebasan dan Kendali

Jumat, 14 Maret 2025 - 18:09 WIB

Pemdes Sarimukti Bersama Kemensos Bantu Tiara, Anak Usia 11 Tahun dengan Kelainan Kaki

Berita Terbaru

Hukum & Kriminal

Sat Narkoba Gencar Razia Miras Selama Bulan Suci Ramadhan

Sabtu, 15 Mar 2025 - 06:16 WIB