Berbagi Berkah Ramdhan : Polsek Caringin Salurkan Takjil untuk Warga

Avatar photo

- Jurnalis

Selasa, 4 Maret 2025 - 20:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Garut,Nusaharianmedia.com – Dalam rangka menyemarakkan bulan suci Ramadan, Polsek Caringin menggelar aksi sosial dengan membagikan takjil kepada masyarakat yang ada di wilayah Hukum Polsek Caringin.

Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kapolsek Caringin, IPDA Indra Koncara, sebagai bentuk kepedulian terhadap warga, khususnya mereka yang masih dalam perjalanan saat waktu berbuka puasa tiba.

IPDA Indra Koncara menegaskan bahwa kegiatan ini merupakan salah satu cara kepolisian untuk mempererat hubungan dengan masyarakat serta menumbuhkan semangat berbagi di bulan penuh berkah.

“Kami ingin hadir di tengah masyarakat tidak hanya dalam tugas menjaga keamanan, tetapi juga berbagi kebahagiaan. Semoga kegiatan ini bisa memberikan manfaat dan keberkahan bagi kita semua,” ujar IPDA Indra Koncara. Selasa,(04/04/2025).

Warga yang menerima takjil mengungkapkan rasa terima kasih dan mengapresiasi langkah Polsek Caringin dalam menunjukkan kepedulian kepada masyarakat.

Aksi sosial ini menjadi bukti nyata bahwa kepolisian tidak hanya berperan dalam penegakan hukum, tetapi juga turut serta dalam kegiatan kemanusiaan.

Polsek Caringin berharap kegiatan serupa dapat terus dilakukan sebagai bentuk kepedulian dan pengabdian kepada masyarakat, terutama di momen-momen istimewa seperti Ramadan. (DIX)

Baca Juga :  Jajaran dan Kru Nusaharianmedia.com Sambut Ramadhan : Bulan Penuh Hikmah dan Ampunan

Berita Terkait

Ketenangan Jiwa yang Terusik : Antara Kebebasan dan Kendali
Pemdes Sarimukti Bersama Kemensos Bantu Tiara, Anak Usia 11 Tahun dengan Kelainan Kaki
Aliansi Umat Islam Garut Gelar Audensi Panas dengan DPRD dan Pemkab
Kapolres Garut Beserta Pengurus Bhayangkara Cabang Garut Bagikan Santunan Kepada Anak- Tunanetra
Tunjukan Rasa Kepedulian, Sidokkes Polres Garut Salurkan Sembako
Wakil Ketua DPRD Garut, Ayi Suryana, SE : Kami Terima Audensi dari FORWARG, Bahas Kerjasama Publikasi dan Transparansi Anggaran
Mekargalih Giatkan “Jum’at Bersih” Warga dan Pemdes Bersinergi Jaga Lingkungan
Perkuat Solidaritas, Kapolres Garut Bersama Unsur Forkopimda Laksanakan Tarawih Keliling
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 19:21 WIB

Ketenangan Jiwa yang Terusik : Antara Kebebasan dan Kendali

Jumat, 14 Maret 2025 - 18:09 WIB

Pemdes Sarimukti Bersama Kemensos Bantu Tiara, Anak Usia 11 Tahun dengan Kelainan Kaki

Jumat, 14 Maret 2025 - 17:25 WIB

Aliansi Umat Islam Garut Gelar Audensi Panas dengan DPRD dan Pemkab

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:07 WIB

Kapolres Garut Beserta Pengurus Bhayangkara Cabang Garut Bagikan Santunan Kepada Anak- Tunanetra

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:57 WIB

Tunjukan Rasa Kepedulian, Sidokkes Polres Garut Salurkan Sembako

Berita Terbaru