Banjir Luapan Sungai Ciharemas Ganggu Akses Jalan, Polsek Cisurupan, Polres Garut Laksanakan Pengaturan Lalin

Avatar photo

- Jurnalis

Minggu, 16 Maret 2025 - 07:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Garut,Nusaharianmedia.com – Hujan deras yang melanda wilayah Kecamatan Cisurupan, Kabupaten Garut, pada Sabtu sore (15/03/2025), mengakibatkan luapan air Sungai Ciharemas yang membanjiri jalan raya Cisurupan – Cikajang, tepatnya di Kampung Ciharemas, Desa Cisero, Kec. Cisurupan.

Kapolsek Cisurupan AKP Asep Saepudin, S.H., mengatakan luapan sungai di sebabkan oleh pendangkalan dan penyempitan aliran sungai, sehingga air bercampur dengan lumpur meluap ke jalan raya, mengganggu aktivitas lalu lintas di kawasan tersebut.

Kejadian ini terjadi sekitar pukul 15.30 WIB dan sempat menyebabkan kemacetan karena material lumpur yang terbawa air banjir menghalangi jalur kendaraan.

Selain itu, lumpur pasca banjir juga menghambat pergerakan kendaraan bermotor, baik roda dua maupun roda empat, yang hendak melintasi lokasi tersebut.

“Alhamdulillah pada kejadian ini tidak ada korban jiwa, hanya saja akses jalan lumpuh total sehingga menyebabkan macet panjang, Upaya pengaturan lalu lintas dan pembersihan material lumpur dilakukan untuk memastikan keselamatan warga dan kelancaran jalur transportasi.” Ujar Kapolsek.

Polsek Cisurupan menghimbau warga untuk berhati-hati terhadap cuaca ekstrim yang sedang melanda Kabupaten Garut. (AGS)

Baca Juga :  Bawaslu Kota Cimahi Laporkan Kinerja Kehumasan 2024 Ke Bawaslu RI : Komitmen Transparansi dan Inovasi

Berita Terkait

Polisi Cek TKP Korban Kecelakaan Kereta Api di Leuwigoong
PBFI Garut Matangkan Strategi dalam Rakerkab untuk Hadapi Kompetisi Bergengsi
Mempererat Silaturahmi dan Kebersamaan, Kades Jayaraga Moch Syam Sakti Gelar Buka Puasa Bersama untuk Kemajuan Garut
Polsek Cikajang Cek TKP Longsor yang Menimpa Rumah Warga
Patroli Malam Sat Samapta Ciduk Pemuda yang Mabuk-Mabukan
Jaga Kondusifitas di Bulan Suci Ramadhan, Polres Garut Laksanakan Giat Operasi KRYD
Alam yang Murka : Refleksi Atas Krisis Lingkungan dan Tanggung Jawab Kita
Kades Jayaraga Adakan Buka Bersama, Syam Sakti : Ini Sebagai Tanda Silaturahmi Sekaligus di Jadikan Ajang Isu Strategi Garut
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 15:41 WIB

Polisi Cek TKP Korban Kecelakaan Kereta Api di Leuwigoong

Minggu, 16 Maret 2025 - 11:48 WIB

PBFI Garut Matangkan Strategi dalam Rakerkab untuk Hadapi Kompetisi Bergengsi

Minggu, 16 Maret 2025 - 08:44 WIB

Mempererat Silaturahmi dan Kebersamaan, Kades Jayaraga Moch Syam Sakti Gelar Buka Puasa Bersama untuk Kemajuan Garut

Minggu, 16 Maret 2025 - 08:19 WIB

Polsek Cikajang Cek TKP Longsor yang Menimpa Rumah Warga

Minggu, 16 Maret 2025 - 08:13 WIB

Patroli Malam Sat Samapta Ciduk Pemuda yang Mabuk-Mabukan

Berita Terbaru

Hukum & Kriminal

Polisi Cek TKP Korban Kecelakaan Kereta Api di Leuwigoong

Minggu, 16 Mar 2025 - 15:41 WIB

Umum

Polsek Cikajang Cek TKP Longsor yang Menimpa Rumah Warga

Minggu, 16 Mar 2025 - 08:19 WIB

Hukum & Kriminal

Patroli Malam Sat Samapta Ciduk Pemuda yang Mabuk-Mabukan

Minggu, 16 Mar 2025 - 08:13 WIB