Menjawab Tantangan Era Globalisasi, Travelia Rizky Pratama Foundation Gelar Kaderisasi Bahasa Inggris Bagi PMII Garut

Avatar photo

- Jurnalis

Senin, 30 Desember 2024 - 21:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Garut,Nusaharianmedia.com – Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Garut gelar kaderisasi berkelanjutan Bahasa Inggris dengan menggandeng Travelia Rizky Pratama Foundation, Senin (30/12/2024).

Bertempat di Kantor Travelia 3 Jln. Pembangunan no 58 Garut, kaderisasi hari pertama, Senin, 30 Desember 2024, berjalan dengan sukses dan antusiasme para peserta sangat tinggi. Dengan menerapkan metode pembelajaran 30% theory dan 70% practice, membuat para peserta mendapatkan pengalaman yang seru sehingga pada sesi pertama mereka sudah ‘confident’ untuk berkomunikasi Bahasa Inggris.

Digembleng langsung oleh CEO & Owner Travelia Rizky Pratama, Dr. Lia Novita, M.Pd, M.Pd, para peserta mendapatkan pengalaman belajar Bahasa Inggris yang ‘amazing’

Kaderisasi ini muncul dari dari kesadaran akan kebutuhan skill Bahasa Inggris sebagai Bahasa Internasional di era globalisasi hingga mendorong PMII Garut untuk membekali para anggota dan kadernya untuk mampu berinteraksi lebih luas menggunakan Bahasa Inggris.

“Ini sebagai bentuk dedikasi saya sebagai kader PMII senior untuk memberikan kontribusi nyata bagi para sahabat PMII Garut” ungkap pemilik Travelia Rizky Pratama Foundation sekaligus Dosen Pendidikan Bahasa Inggris IPI Garut, Dr. Lia Novita, M.Pd, M.Pd

“Dengan penuh rasa syukur dan bangga, PMII IPI Garut menggelar pelatihan Bahasa Inggris bersama Travelia Rizky Pratama, sebuah lembaga pendidikan Bahasa Inggris terkemuka di Garut.

Kaderisasi Bahasa Inggris ini akan dilakukan sebanyak 20 meeting dan diharapkan akan mencapai goalnya yaitu mencetak kader PMII yang kompeten dalam komunikasi Bahasa Inggris. (Alfart M Fathir)

Baca Juga :  Wednesday Addams Musim Pertama | Teaser Resmi | Netflix

Berita Terkait

Ketenangan Jiwa yang Terusik : Antara Kebebasan dan Kendali
Pemdes Sarimukti Bersama Kemensos Bantu Tiara, Anak Usia 11 Tahun dengan Kelainan Kaki
Aliansi Umat Islam Garut Gelar Audensi Panas dengan DPRD dan Pemkab
Kapolres Garut Beserta Pengurus Bhayangkara Cabang Garut Bagikan Santunan Kepada Anak- Tunanetra
Tunjukan Rasa Kepedulian, Sidokkes Polres Garut Salurkan Sembako
Wakil Ketua DPRD Garut, Ayi Suryana, SE : Kami Terima Audensi dari FORWARG, Bahas Kerjasama Publikasi dan Transparansi Anggaran
Mekargalih Giatkan “Jum’at Bersih” Warga dan Pemdes Bersinergi Jaga Lingkungan
Perkuat Solidaritas, Kapolres Garut Bersama Unsur Forkopimda Laksanakan Tarawih Keliling
Berita ini 119 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 19:21 WIB

Ketenangan Jiwa yang Terusik : Antara Kebebasan dan Kendali

Jumat, 14 Maret 2025 - 18:09 WIB

Pemdes Sarimukti Bersama Kemensos Bantu Tiara, Anak Usia 11 Tahun dengan Kelainan Kaki

Jumat, 14 Maret 2025 - 17:25 WIB

Aliansi Umat Islam Garut Gelar Audensi Panas dengan DPRD dan Pemkab

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:07 WIB

Kapolres Garut Beserta Pengurus Bhayangkara Cabang Garut Bagikan Santunan Kepada Anak- Tunanetra

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:57 WIB

Tunjukan Rasa Kepedulian, Sidokkes Polres Garut Salurkan Sembako

Berita Terbaru