Giat Rutin Baktikes Donor Darah Sidokkes Polres Garut

Avatar photo

- Jurnalis

Jumat, 14 Februari 2025 - 15:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Garut,Nusaharianmedia.com – Dalam rangka giat rutin Baktikes, Sidokkes Polres Garut kembali mengadakan kegiatan donor darah yang dilaksanakan pada hari Jumat, 14 Februari 2025, bertempat di Aula Mumun Surachman Polres Garut.

Kasi Dokkes Polres Garut PENATA TK I Aceng Ridwan, S.Kep., Ners., mengatakan Kegiatan ini bertujuan untuk membantu memenuhi kebutuhan stok darah di wilayah Garut serta memberikan kontribusi positif terhadap masyarakat.

“Sebanyak 101 peserta mengikuti kegiatan donor darah kali ini, namun setelah melalui proses pemeriksaan kesehatan, hanya 80 pendonor yang lolos dan dapat mendonorkan darahnya.” Tambah Aceng.

Sementara itu, 21 peserta lainnya gagal mendonorkan darah karena kondisi kesehatan yang tidak memenuhi syarat.

Kegiatan ini mendapat sambutan positif dari anggota Polres Garut maupun masyarakat sekitar yang turut berpartisipasi.

Diharapkan kegiatan donor darah rutin ini dapat terus dilaksanakan dan memberikan manfaat yang besar bagi kebutuhan darah di wilayah Garut. (Dens)

Baca Juga :  Tertibkan Lalu Lintas dan Cegah Pelanggaran, Polres Garut Gelar Operasi Patuh Lodaya 2025 di Wilayah Kabupaten Garut

Berita Terkait

DPD LASQI Garut Raih Juara Umum Festival Kasidah dan Pop Religi Jawa Barat, Siap Melaju ke Tingkat Nasional
Senam Massal Se-Kabupaten Garut: Pemerintah dan Wahegar Ajak Warga Jadi Sehat dan Bahagia
Dorong Transparansi, HMI Garut: Pengesahan Kode Etik BK Wujud Komitmen DPRD Menjaga Marwah Lembaga
Sinergi Masyarakat dan Pemerintah, Pemkab Garut Terima Hibah Tanah di Kelurahan Karangmulya sebagai Wujud Nyata Dukungan terhadap Pembangunan Daerah
Pembina Dewan Kebudayaan Kabupaten Garut, H. Rudi Gunawan, S.H., M.H., M.P.: Film Dokumenter “Gunung Nagara” Jadi Langkah Konkret Pelestarian Tradisi, Budaya, dan Sejarah Garut
PPRG Korwil Bekasi Gelar Baksos Cukur Gratis di Ponpes An-Nawawi Tambun: “Dari An-Nawawi untuk Negeri”
Brigade PII Garut Gelar Seminar Lingkungan dan Kebencanaan serta Buka Green Leadership Camp 2025
Keadilan Akhirnya Datang: 2.079 Buruh Eks PT Danbi Menang Gugatan Actio Pauliana, Aset Rp16 Miliar Kembali untuk Pekerja
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 16 November 2025 - 09:15 WIB

DPD LASQI Garut Raih Juara Umum Festival Kasidah dan Pop Religi Jawa Barat, Siap Melaju ke Tingkat Nasional

Sabtu, 15 November 2025 - 17:24 WIB

Senam Massal Se-Kabupaten Garut: Pemerintah dan Wahegar Ajak Warga Jadi Sehat dan Bahagia

Jumat, 14 November 2025 - 21:28 WIB

Dorong Transparansi, HMI Garut: Pengesahan Kode Etik BK Wujud Komitmen DPRD Menjaga Marwah Lembaga

Kamis, 13 November 2025 - 19:07 WIB

Sinergi Masyarakat dan Pemerintah, Pemkab Garut Terima Hibah Tanah di Kelurahan Karangmulya sebagai Wujud Nyata Dukungan terhadap Pembangunan Daerah

Selasa, 11 November 2025 - 20:11 WIB

Pembina Dewan Kebudayaan Kabupaten Garut, H. Rudi Gunawan, S.H., M.H., M.P.: Film Dokumenter “Gunung Nagara” Jadi Langkah Konkret Pelestarian Tradisi, Budaya, dan Sejarah Garut

Berita Terbaru