Cepat Tanggap Laporan “Taros Kapolres,” Polsek Banyuresmi Bubarkan Balap Liar Berbalut Judi

Avatar photo

- Jurnalis

Selasa, 4 Maret 2025 - 12:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Garut,Nusaharianmedia.com – Resah dengan adanya kegiatan balap lari (balap lumpat) yang di jadikan ajang judi, warga melaporkannya ke aplikasi “Taros Kapolres”.

Wadah yang menampung aspirasi dan keluhan warga yang di sampaikan langsung ke pihak polres.

Menanggapi laporan yang masuk, aparat Polsek Banyuresmi pun bertindak cepat.

Karena lokasi judi balap lari ini berada di jalan hasan arif Desa Sukasenang Kecamatan Banyuresmi.

Sekitar pukul 23.00 malam, di hari ke tiga Ramadhan kemarin, anggota Piket siaga Banyuresmi melaksanakan Patroli mengantisipasi adanya tindakan kriminal di wilkum Polsek Banyuresmi.

Pada saat melaksanakan Patroli di wilayah Ds Sukasenang Tepatnya di depan Kantor Desa Sukasenang di temukan beberapa Orang yang sedang nongkrong dan di duga akan melaksanakan balap lari.

Namun saat melihat ada anggota patroli para pemuda tersebut berhamburan meninggalkan lokasi dan meninggalkan 4 unit R2 atau sepeda motor yang mereka gunakan.

Akhirnya, sepeda motor milik pelaku pun di amankan petugas, ” kami mengamankan sepeda motor milik para pelaku yang kabur lari saat akan judi balap lari’, ujar AKP Usep Heryaman, Kapolsek Banyuresmi.

Sebelum kasus ini sudah menjadi perhatian aparat Polsek Banyuresmi. Ujar usep saat di wawancarai oleh awak media. Selasa (04/03/2025).

Sebelum ada aduan dari masyarakat dalam “Taros Kapolres”, Kapolsek Banyuresmi sudah melakukan perintah kepada anggota terkait adanya informasi kegiatan Balap Lumpat Judi di daerah sukasenang tersebut.

“Kami menghimbau kepada seluruh warga masyarakat agar memanfaatkan bulan suci Ramadhan ini untuk kegiatan ibadah atau kegiatan yang positif.” Pungkas Usep. (Panji)

Baca Juga :  Momentum Hari Desa Nasional 2025 : Gema Tandan Desa Sumedang Jadi Sorotan

Berita Terkait

Ketenangan Jiwa yang Terusik : Antara Kebebasan dan Kendali
Pemdes Sarimukti Bersama Kemensos Bantu Tiara, Anak Usia 11 Tahun dengan Kelainan Kaki
Aliansi Umat Islam Garut Gelar Audensi Panas dengan DPRD dan Pemkab
Kapolres Garut Beserta Pengurus Bhayangkara Cabang Garut Bagikan Santunan Kepada Anak- Tunanetra
Tunjukan Rasa Kepedulian, Sidokkes Polres Garut Salurkan Sembako
Wakil Ketua DPRD Garut, Ayi Suryana, SE : Kami Terima Audensi dari FORWARG, Bahas Kerjasama Publikasi dan Transparansi Anggaran
Mekargalih Giatkan “Jum’at Bersih” Warga dan Pemdes Bersinergi Jaga Lingkungan
Perkuat Solidaritas, Kapolres Garut Bersama Unsur Forkopimda Laksanakan Tarawih Keliling
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 19:21 WIB

Ketenangan Jiwa yang Terusik : Antara Kebebasan dan Kendali

Jumat, 14 Maret 2025 - 18:09 WIB

Pemdes Sarimukti Bersama Kemensos Bantu Tiara, Anak Usia 11 Tahun dengan Kelainan Kaki

Jumat, 14 Maret 2025 - 17:25 WIB

Aliansi Umat Islam Garut Gelar Audensi Panas dengan DPRD dan Pemkab

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:07 WIB

Kapolres Garut Beserta Pengurus Bhayangkara Cabang Garut Bagikan Santunan Kepada Anak- Tunanetra

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:57 WIB

Tunjukan Rasa Kepedulian, Sidokkes Polres Garut Salurkan Sembako

Berita Terbaru