Polres Garut Gelar Launching Penanamam Jagung Serentak 1 Juta Hektar

Avatar photo

- Jurnalis

Selasa, 21 Januari 2025 - 14:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Garut,Nusaharianmedia.com – Polres Garut menyelenggarakan kegiatan Launching Penanaman Jagung Serentak 1 Juta Hektar yang bertempat di Jl. Ibrahim Adjie, Kampung Citiis, Desa Pasawahan, Kecamatan Tarogong Kaler, Kabupaten Garut. Kegiatan ini merupakan langkah nyata dalam mendukung program swasembada pangan nasional sebagai bagian dari Asta Cita Presiden RI, Prabowo Subianto. Selasa (21/01/2025).

Acara dimulai dengan pelaksanaan Zoom Meeting Penanaman Jagung Serentak secara nasional yang dilakukan serentak oleh seluruh Polda di Indonesia.

Selanjutnya, simbolis penyerahan benih jagung dilakukan oleh Kapolres Garut, yang diwakili oleh Kabag Ops Kompol Maolana, S.Sos., didampingi Forkopimda dan Dinas Pertanian, kepada Administratur Perhutani serta Kelompok Tani.

Rangkaian acara juga meliputi sesi foto bersama, simbolis penanaman benih jagung serentak di lokasi yang telah disiapkan, serta wawancara dengan Humas Polres Garut dan media.

Program ini bertujuan mendukung ketahanan pangan nasional dengan target 1 juta hektar lahan yang ditanami jagung. Kegiatan ini juga menjadi bagian dari upaya menjaga ketersediaan pangan secara berkelanjutan untuk memenuhi kebutuhan masyarakat.

Polres Garut berharap program ini dapat memberikan kontribusi nyata dalam mendorong swasembada pangan nasional serta meningkatkan kesejahteraan petani lokal. (DENS)

Baca Juga :  Rekayasa Lalu Lintas di Puncak Bogor : Antisipasi Libur Panjang Isra Mi'raj dan Imlek

Berita Terkait

Ketenangan Jiwa yang Terusik : Antara Kebebasan dan Kendali
Pemdes Sarimukti Bersama Kemensos Bantu Tiara, Anak Usia 11 Tahun dengan Kelainan Kaki
Aliansi Umat Islam Garut Gelar Audensi Panas dengan DPRD dan Pemkab
Kapolres Garut Beserta Pengurus Bhayangkara Cabang Garut Bagikan Santunan Kepada Anak- Tunanetra
Tunjukan Rasa Kepedulian, Sidokkes Polres Garut Salurkan Sembako
Wakil Ketua DPRD Garut, Ayi Suryana, SE : Kami Terima Audensi dari FORWARG, Bahas Kerjasama Publikasi dan Transparansi Anggaran
Mekargalih Giatkan “Jum’at Bersih” Warga dan Pemdes Bersinergi Jaga Lingkungan
Perkuat Solidaritas, Kapolres Garut Bersama Unsur Forkopimda Laksanakan Tarawih Keliling
Berita ini 32 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 19:21 WIB

Ketenangan Jiwa yang Terusik : Antara Kebebasan dan Kendali

Jumat, 14 Maret 2025 - 18:09 WIB

Pemdes Sarimukti Bersama Kemensos Bantu Tiara, Anak Usia 11 Tahun dengan Kelainan Kaki

Jumat, 14 Maret 2025 - 17:25 WIB

Aliansi Umat Islam Garut Gelar Audensi Panas dengan DPRD dan Pemkab

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:07 WIB

Kapolres Garut Beserta Pengurus Bhayangkara Cabang Garut Bagikan Santunan Kepada Anak- Tunanetra

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:57 WIB

Tunjukan Rasa Kepedulian, Sidokkes Polres Garut Salurkan Sembako

Berita Terbaru